Lokasi : Dusun Cihanda Pekon Tamansari Kec. Pugung Kab. Tanggamus
Waktu dan jarak tempuh : 4-5 jam dari Bandar Lampung
Kondisi jalur bisa untuk offroad trail atau hardtop
Rute : Dari Bandar Lampung naik mobil jurusan kota agung turun di Talang Padang atau Gunung Alip, biaya bus sekitar 25rb dilanjutkan dengan naik ojek 75 rb sampai ke dusun Cihanda.